Selasa, 15 November 2016

MINUM TEH HIJAU SEBELUM BERJALAN KAKI AGAR CEPAT MEMBAKAR KALORI




MEMBAKAR kalori efektif dengan berjalan kaki.

Sebelumnya, lakukan ritual minum teh hijau dulu agar cepat efektif melangsingkan tubuh. Di samping itu, beberapa ritual berikut ini bisa

dilakukan sebelum jalan kaki.

Simak penjelasannya, dilansir Timesofindia, Selasa (15/11/2016).


Minum teh hijau sebelum jalan kaki Teh hijau memang dikenal membantu menurunkan berat badan.

Lebih baik sebelum jalan kaki, minumlah teh hijau.

Cara ini menbantu Anda membakar lemak dalam tubuh, serta mengubah metabolisme tubuh menjadi lebih baik.

Hindari minuman manis atau berenergi Jangan berpikir bila minuman manis atau berenergi mampu membangkitkan stamina sebelum jalan kaki.

Justru, jumlah kalori yang Anda buang tidak ada setelah menenggak minuman tersebut.

Maka, hindarilah agar tidak berisiko bagi tubuh.

Minum banyak air putih Sebuah penelitian menunjukkan, mengonsumsi lebih banyak air putih dapat mempercepat laju penurunan berat badan.

Bahkan, jika Anda meningkatkan konsumsi air Anda sebanyak 1,5 liter per hari bisa membakar 17.400 kalori dalam setahun. Wow!


Demikian lah ulasan seliput tentang Teh Hijau , semoga bermanfaat bagi kita semua ..


bisa klik
https://www.instagram.com/p/BKbHcJ2gZY0/?taken-by=bshopbatam

8 komentar:

Hot Issues mengatakan...

Rasanya enak kah ??

Hot Issues mengatakan...

http://hotissues99.blogspot.co.id/2016/02/kram-tidak-perlu-panik-ini-cara-mudah.html

Apa saja bisa jadi tulisan mengatakan...

rasanya itu pahit .
namanya mau proses untuk diet dan sehat
jadi harus diminum :)

terima kasih sudah berkunjung :)

Yuli Aenuropiq mengatakan...

Ohh ternyata manfaat dari teh hijau itu ajib banget ya buat kesehatan, terima kasih mbak atas informasinya salam blogger

Apa saja bisa jadi tulisan mengatakan...

iya sangat baik untuk kesehatan.
terima kasih sudah berkunjung :)

Yuli Aenuropiq mengatakan...

iyahh mbaa...masaama..follback

Bioeti mengatakan...

Sebetulnya ingin sekali menikmati teh. Apalagi banyak manfaatnya gini.
Cuma sayang uy, saya itu kalau minum teh atau kopi Kayak melihat mantan efeknya. Bikin jantung deg-deg-an. Berdebar-debar

Apa saja bisa jadi tulisan mengatakan...

tidak semua teh dan kopi seperti itu mbak
ada sebagian yang bisa membuat jantung berdebar seperti itu ,
dan ada baik nya jika kita ingin menkonsumsi makanan atau pun minuman
kita hendak melihat terlebih dahulu komposisi nya ..

oke terima kasih yaa mbak atas kunjungan nya :) :)

Posting Komentar

By :
Free Blog Templates